Dasar Hukum DPR RI

Dasar Hukum DPR
DPR melaksanakan tugasnya berdasarkan Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, dan peraturan perundang-undangan, antara lain :
1)      Undang-Undang No. 2 Tahun 2008 Tentang Partai Politik
2)      Undang-Undang No. 2 Tahun 2011 tentang Perubahan atas Undang-Undang No. 2 Tahun 2008 tentang Partai Politik
3)      Undang-undang No. 8 Tahun 2012 tentang Pemilihan Umum anggota DPR, DPD, dan DPRD
4)      UNDANG-UNDANG No. 17 tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD
5)      UNDANG-UNDANG No. 42 tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang-undang No. 17 tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD

6)      PERATURAN Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia No.01/DPR RI/Tahun 2014 tentang Tata Tertib
Previous
Next Post »